INTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER
PENGERTIAN IMK Interaksi manusia dan komputer atau biasa disingkat menjadi IMK adalah suatu ilmu yang berguna dalam mempelajari bagaimana hubungan antara suatu komputer dengan pengguna atau manusia. Pada materi ini kita akan belajar tentang bagaimana merancang dan mendesain suatu system seperti interface pada komputer agar mudah digunakan untuk semua orang. Pada Interaksi manusia dan komputer juga mempelajari proses, dialog dan kegiatan yang dilakukan oleh manusia untuk berinteraksi dengan komputer secara interaktif untuk melaksanakan dan menyelesaikan tugas yang diinginkan. Dengan begitu kita dapat mengerti bagaimana bentuk system yang mudah untuk menyelesaikan tugas tersebut. TUJUAN BELAJAR IMK Agar komputer dapat diterima secara luas dan digunakan secara efektif, maka perlu dirancang secara baik. Disinilah tujuan kita belajar tentang Interaksi antara manusia dan komputer agar kita bisa membuat dan menghasilkan suatu system yang mudah untuk digunakan dan dapat ber